SEKILAS INFO
Calon Peserta Didik Baru kelas VII yang sedang mengikuti kegiatan hari pertama MPLS
SMPN 53 Batam melaksankan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) dalam rangka menyambut peserta didik baru angkatan tahun pelajaran 2021-2022.